Kamis, 24 November 2011

Karya Seni Garpu yang Sangat Unik dan Kreatif

Sebuah karya seni dan imajinasi memang tidak pernah mengenal batas. Seperti karya di bawah ini yang dihasilkan dari beberapa buah garpu yang di kreasikan sedemikian rupa sehingga menghasilkan karya yang indah.



unik aneh Pekuburan Unik di Dunia

Pemakaman atau kompleks kuburan menjadi bagian yang tak terpisahkan selama kurun peradaban manusia. Kita memang berbeda dibanding binatang. Kematian memiliki tempat tersendiri dalam bingkai memori kehidupan. Sehingga tak heran, menghias dan merawat pemakaman jadi bagian dari sebuah budaya.

Ada beberapa kompleks pemakaman di dunia ini yang sungguh unik. Bahkan, menjadi populer. Berikut ini diantaranya.
Capuchin Catacombs of Palermo

Sabtu, 19 November 2011

Tempat Lilin Unik

Terinspirasi dari berbagai hal menarik, menghasilkan tempat lilin dengan desain unik. Entah, apakah kalian bisa mencarinya di toko lilin di Indonesia. Setidaknya, bentuk-bentuk tempat lilin di bawah ini lumayan lucu. Apalagi sebagai hadiah untuk orang yang istimewa.


 1. Tempat lilin replika dari pedang Darth Vader (lightsaber).



Pesawat-Pesawat Terbang Yang Gagal Mendarat Mulus

Inilah foto-foto pesawat yang mendarat tidak sesuai harapan. Untungnya tidak hancur berantakan. Dikumpulkan dari beberapa sumber.

1. Salah parkir.



NASA Merilis Foto-foto Dari Lokasi Pendaratan Manusia di Bulan

Pernahkah manusia mendarat di Bulan? Itu pertanyaan yang bertahun-tahun lamanya muncul dan diperdebatkan oleh mereka yang mempercayai teori konspirasi.

Tapi apakah foto-foto terbaru dari Lunar Reconnaissance Orbiter (LRO) masih akan memberi ide baru bagi para penganut teori konspirasi dan mereka yang suka sekali dengan hoax tentang pendaratan di Bulan?

Pendaratan di Bulan tidak hanya terjadi sekali saja. Setidaknya ada 5 kali pendaratan di Bulan setelah Apollo 11. Misi pendaratan terakhisr adalah Apollo 17 sementara misi Apollo 13 gagal dan perencanaan misi Apollo 18,19 dan 20 dibatalkan.


Foto-Foto dari Bulan

Wahana pengorbit bulan Lunar Reconnaissance Orbiter (LRO) yang diluncurkan pada tahun 2009, bertugas untuk melakukan pemetaan di Bulan.

LRO dalam misinya ini memotret tiga lokasi yang berasal dari pendaratan Apollo 12, 14 dan 17 dari angkasa. Citra yang diambil sangat tajam dan menujukkan jalur perjalanan astronot saat menjelajah permukaan Bulan.


Citra dari lokasi pendaratan Apollo 17 di Bulan yang diambil LRO.
Kredit : NASA's Goddard Space Flight Center/ASU)

Mungkin Saja Manusia Bisa Tinggal di Bintang

Manusia mungkin saja tinggal di sebuah bintang. Astronom baru saja menemukan sebuah bintang yang suhunya cocok ditinggali manusia. Bintang tersebut bernama WD 0806-661 B.

Associate Professor for Astronomy and Astrophysics Pennsylvania State University, Kevin Luhman, yang menemukan bintang tersebut mengatakan, "Ini adalah bintang yang sangat kecil dengan atmosfer sedingin temperatur Bumi."


http://assets.kompas.com/data/photo/2011/10/24/0809296620X310.jpg

Massa bintang tersebut hanya 6-9 kali massa Jupiter. Bahkan, bintang tersebut telah dinobatkan sebagai bintang terdingin di luar Tata Surya yang pernah ditemukan. Luhman mengatakan, bintang tersebut tergolong dalam jenis bintang katai coklat.

Apakah Mahluk Planet Lain Sungguh Ada?

Cerita tentang keberadaan alien selalu membangkitkan rasa ingin tahu. Mulai dari pengakuan banyak orang melihat piring terbang, analisa arkeolog yang bingung dengan penemuan dari masa lalu yang melampaui 'kecerdasan' di jamannya, hingga akhirnya observasi ke planet dan bintang yang jauh.

Secara logika, cukup beralasan kalau mahluk asing kemungkinan besar ada. Tinggal menunggu, apakah sains bisa menjawab? Dan, faktor apa saja yang mendukung keberadaan alien dari planet yang jauh? Ini alasannya: